28 September 2023
Sebuah perbedaan teologis yang bermanfaat ketika kita memikirkan tentang gereja adalah tentang hakikatnya yang kelihatan dan tidak kelihatan. Ini hanya mengatakan bahwa sebuah gereja dapat dilihat dari dua sudut pandang yang berbeda, yaitu sudut pandang Allah dan sudut pandang kita.