Blog Ligonier

Artikel-artikel yang menggugah pikiran dari para pendeta dan guru Alkitab yang berbakat, membahas tema-tema biblis, teologis, dan praktis untuk mendorong umat Kristen bertumbuh dalam iman mereka.


 


24 Mei 2024

3 Hal yang Perlu Anda Tahu tentang Kitab Mazmur

Kitab Mazmur adalah buku pujian yang dinyanyikan Tuhan Yesus Kristus setiap hari Sabat. Gereja sekarang ini memiliki banyak sekali buku pujian, tapi pada zaman Yesus hanya ada satu buku pujian, yaitu seratus lima puluh pujian yang ada dalam kitab Mazmur.